Memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polres Tasikmalaya Kota menunjukkan wujud nyata kepedulian kepada masyarakat dengan melaksanakan program bedah rumah bagi seorang warga lanjut usia di Kelurahan Argasari, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, Senin (30/6/2025).
HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Tasikmalaya Kota Bedah Rumah Lansia di Argasari
Tasikmalaya Selasa, 01 Juli 2025 | 07:21 WIB